TANGAN ANUGRAH TERINDAH TUHAN

in #esteem7 years ago

image


image
image
Selamat siang sahabatku, semoga selalu dalam keadaan sehat wal afiat. Siang ini saya ingin membagikan poto hasil kreasi anak bangsa yang luar biasa, sepintas memang terlihat sederhana, namun ketika kita mencoba untuk membuat sesuatu dari bahan daun kelapa rasanya kepala ini mau pecah, karena bukan hanya saja sulit, namun kreasi ini juga membutuhkan ketelitian dan konsentrasi penuh, apalagi bagi pemula maka harus benar benar serius dan teliti.
setiap bagian dalam pembauatan kreasi seperti gambar diatas harus benar benar pas, karena satu bagian dengan yang lainya saling berkaitan sehingga jika terjadi kesalahan meskipun hanya sedikit seperti ukuranya yang tidak maka akan mempengaruhi pada bagian yang lain, dan hal ini bisa menjadi produk gagal.
image
poto di atas adalah sebuah tempat uang digunakan menaruh benda seperti makanan, minuman yang masih dalam kemasan atau boleh jadi tempat menyimpan benda ukuran kecil, sehingga dapat terawat dengan aman.
image
dan gambar ini menunjukan topi, sebuah benda yang dapat digunakan untuk melindungi kepala dari sinar matahari, para turis biasanya memerlukan benda ini untuk berlibur di pantai. Topi dari anyaman ini sangat nyaman digunakan karena terbuat dari bahan yang alami dan tidak berbahan kimia sehingga sangat cocok digunakan di kepala.
image
terakhir adalah benda topi, secara sepintas tidak jauh berbeda dengan gambar di atas, namun topi ini berukuran lebih besar dan mungkin lebih nyaman dipakai mengingat topi ini memiliki ruang keluar masuk udara lebih besar sehingga memungkinkan udara lebih besar dapat masuk.
semoga bermanfaa...

Coin Marketplace

STEEM 0.22
TRX 0.26
JST 0.040
BTC 104227.49
ETH 3285.05
SBD 4.11