Pohon Kelapa Banyak Manfaatnya

in #esteem6 years ago

Pohon punya banyak manfaat dalam kehidupan manusia. Coba saja kita liat mulai dari bawah.

image

  1. Akar pohon kelapa, dulu ketika saya masih dibangku SD saya pernah melihat ada tukang jamu yang mengumpulkan akar pohon kelapa sebagai salah satu ramuannya.

  2. Batang pohon kelapa, dapan dijadikan papan atau kayu untuk kebutuhan konstruksi manusia.

  3. Daun pohon kelapa, lidinya bisa dibuat untuk berbagai macam kegiatan manusia salah satunya sebagai sapu lidi.

  4. Pelepah daun, bisa digunakan sebagai kayu bakar.

  5. Buah kelapa, ketika masih muda buah kelapa bisa menjadi kelapa muda dan isinya bisa dibuat es teler. Ketika sudah tua pun buah kelapa masih bermanfaat sebagai saripati santan untuk masakan. Kemudian tempurungnya juga bisa sebagai bahan kayu bakar.

image

image

Begitu banyaknya manfaat daun kelapa bahkan hampir semuanya bermanfaat.

image

Sort:  

Thanks for using eSteem!
Your post has been voted as a part of eSteem encouragement program. Keep up the good work! Install Android, iOS Mobile app or Windows, Mac, Linux Surfer app, if you haven't already!
Learn more: https://esteem.app
Join our discord: https://discord.gg/8eHupPq

Coin Marketplace

STEEM 0.22
TRX 0.27
JST 0.041
BTC 104060.88
ETH 3871.70
SBD 3.28