Kue meuseukat aceh

in #esteem6 years ago

Selamat pagi steemians


Di daerah Istimewa Aceh, sangat terkenal dengan berbagai jenis makanan khas. Salah satu yang menjadi makanan khas yaitu kue meuseukat. Dalam acara-acara yang bersifat sakral, makanan yang satu ini tidak terlewatkan. Misalnya acara intat Linto, preh jame dan lainnya.

image


Bagi masyarakat Aceh, tidak hanya meuseukat yang menjadi makanan khas. Masih banyak sekali makanan yang siap tersedia sesuai acara Misalnya dodoi, bubajek, keukarah dan berbagai jenis makanan lainnya. Wisatawan mancanegara akan dibuat manja jika berkunjung ke daerah kami.


image


Selain berbagai makanan khas yang tersedia, juga mutu pelayanan masyarakat Aceh untuk memuliakan tamu. Wisatawan terkadang merasa ragu berwisata ke daerah Aceh karena aceh menerapkan syariat islam. Padahal syariat yang diterapkan tersebut adalah untuk memberikan kemuslihatan dan keadilan kepada setiap warga muslim dan non muslim yang berkunjung ke aceh.

image


Disini tidak ada diskriminasi agama seperti yang terjadi di Myanmar karena bagi kami setiap manusia punya hak untuk hidup layak dan berkeadilan sehingga nilai-nilai tersebut sangat kami junjung tinggi. Dan saya mengucapkan selamat datang di Aceh.

terima kasih telah memberikan support kepada Saya.

@borlan

Sort:  

Kalau disertakan bagaimana penjelasan rasa dari kue tersebut, tentu akan semakin bagus lagi sehingga memberikan informasi kepada orang yang belum pernah memakannya.

Salam

Be barekah wate ta pajoh kue nyan..

Posted using Partiko Android

Ralat dikit: di bawah foto kedua itu harusnya bukan "kemuslihatan" tapi "kemaslahatan" beda dikit tapi arti kata bergeser jauh.

Resteemed your article. This article was resteemed because you are part of the New Steemians project. You can learn more about it here: https://steemit.com/introduceyourself/@gaman/new-steemians-project-launch

Coin Marketplace

STEEM 0.16
TRX 0.16
JST 0.028
BTC 60732.06
ETH 2345.63
USDT 1.00
SBD 2.46