Mereka yang Hebat
Keterbatasan sarana dan prasarana tak membuat mereka putus asa, dalam kesederhanaan dan bahkan kekurangan itu mereka tetap bersinar, dan kondisi itu membuat mereka semakin kreatif. Letak geografis tak menjadi soalan bagi mereka, yang penting mereka tetap bisa belajar dan akhirnya meraih kesuksesan, karena motivasi dan semangat mereka tak mengenal kondisi dan letak geografis.
Keterbatasan dari sisi ekonomi dan sarana prasarana tak menggoyahkan mereka, seakan mereka bercerita pada dunia, bahwa mereka juga bisa, dan mereka terus buktikan itu, karena Mereka Hebat.
Disana tentu ada Aktor, yaitu Pak Jufri, sang Pendiri MIS al kausar di Gampong Jambo Rambong Kec Tamiang Hulu, Aceh Tamiang, yang telah berjuang untuk mendirikan Madrasah tersebut.
Juga kondisi Madrasah itu kini telah diabadikan melalui film dokumenter Cahaya di Atas Bukit, ide Daud Pakeh, Kakanwil Kemenag Aceh. Wajah Madrasah itu pun kini telah berubah.
Catatan saat Bersama siswa MIS Al Kautsar Jambo Rambong Aceh Tamiang.
Bereh, tetap semangat
Trimksh
Congratulations @relnas! You have completed some achievement on Steemit and have been rewarded with new badge(s) :
Award for the number of upvotes received
Click on any badge to view your own Board of Honor on SteemitBoard.
For more information about SteemitBoard, click here
If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word
STOP