YES!!! Akun Ini Kembali Aktif

in #curhat3 years ago (edited)

photo_2022-05-26_11-38-10.jpg

Sudah lebih 3 tahun akun ini tidak aktif disebabkan saya lupa dimana menyimpan paswordnya.

Akun steemit ini tidak sama dengan akun media sosial lainnya yang kalau paswod lupa bisa tinggal direset menggunakan email.

Berbeda dengan steemit yang menggunakan password resmi dari situsnya, kita tidak bisa menggantinya jika password utamanya hilang, alias good by..

Tidak tahu kenapa, iseng-iseng cek folder di laptop, ada tersimpan data semua password sosial media, terlihat ada tulisan steemit, lalu saya coba log in.

Dan, benar saja, akun ini sudah bisa aktif kembali, haha

Saya sempat berputus asa dengan membuat akun baru bernama @rahmatlkt , karena saya kira akun ini tidak bisa diaktifkan lagi, tapi setelah 3 tahun berlalu, ada aja cara untuk jalan pulang..

Jadi ya gitu saja, cukup senang kembali menggunakan akun lama, hehe

Coin Marketplace

STEEM 0.22
TRX 0.26
JST 0.040
BTC 98409.57
ETH 3478.48
USDT 1.00
SBD 3.24