Kontes Ayam Kate

in #contest7 years ago

Assalamualaikum Steemians

Dunia kontes di Indonesia sangat bervariasi baik itu kontes burung kicau, kontes ikan cupang maupun kontes ayam yang terdiri dari kontes ayam laga, kontes katuranggan ayam dan juga kontes ayam kate.

Postingan saya kali ini akan membahas kontes ayam kate yaitu kriteria ayam kate yang berpotensi memenangkan permainan.

Ayam kate yang unggul akan berpeluang besar memenagi permainan namun bagaimana cara memilih ayam kate yang bagus?

1. Bibit Super
Pemilihan bibit sangatlah penting karna ayam dengan bibit yang bagus mewarisi bakat yang bagus pula dari keturunannya, apalagi ayam kate yang terlahir dari keturunan juara kontes.

2. Mental
Kunci ayam kate memenangkan kontes juga sangat berpengaruh dari segi mental ayam itu sendiri. Karna disaat pertunjukan dimulai ayam kate dikerumuni oleh banyak orang ayam kate yang bermental lemah akan merasa terganggu atau tidak nyaman dengan keramaian.

3. Postur
Salah satu kriteria penilaian dalam kontes ayam kate adalah postur ayam kate yang berdiri tegak menunjukkan kegagahannya. Maka pemilihan postur sangat penting, jangan memilih ayam kate yang berpostur bungkuk atau cacat.

Sekian, salam dari saya @tonyfighter

Sort:  

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by tonyfighter from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.

Coin Marketplace

STEEM 0.22
TRX 0.26
JST 0.040
BTC 97876.97
ETH 3483.25
USDT 1.00
SBD 3.26