Three Parts of Coconut Tree. {Tukok - Tapeh - Mue (Ue)}

in #coconut7 years ago (edited)

Tiga Macam Bagian Pohon Kelapa.

Three Parts of Coconut Tree. {Tukok - Tapeh - Mue (Ue)}.
Tukok, Tapeh ngon Mue (Ue) {Aceh Language}.
Aceh: Selasa, 22 Mai 2018.

Pohon Kelapa sering kita jumpai di wilayah tropis. Kaya akan manfaat yang dimiliki oleh pohon ini seakan tak satupun baginya yang tidak dapat dimanfaatkan. Berikut ini beberapa bagain pohon kelapa yang sering kita jumpai di daerah kita. Tiga jenis bagian pohon kelapa ini sering kita temukan di bawah pohonnya.

Coconut trees we often encounter in the tropics. Rich in the benefits of this tree as if nothing for him that can not be utilized. Here are some parts of coconut tree that we often encounter in our area. Three types of parts of this coconut tree we often find under the tree.

1 ) Tukok Ue (Pelepah)

Pelepah kelapa merupakan bagian dari pohon kelapa yang berfungsi sebagai tempat melekatnya daun. Manfaat pelepah tersebut biasanya digunakan sebagai kayu bakar untuk memasak di pedesaan. Manfaat dari daun kelapa biasanya dibuat menjadi penyapu lidi, dengan cara diraut atau dibersihkan daun yang melekat pada lidi tersebut.

Coconut bark is part of the coconut tree that serves as a place of attachment of leaves. The benefits of the midrib is usually used as firewood for cooking in the countryside. The benefits of coconut leaves are usually made into swabs of sticks, by means of sharpened or cleansed leaves attached to the stick.

image

2 ) Tapéh Ue (Kulit Kelapa/ Sabut Kelapa)

Sabut atau kulit kelapa biasanya dibuat menjadi tali, karung goni, bahkan dapat dibuat menjadi pakaian jadi. Namun jika di kampung-kampung Sabut biasanya digunakan sebagai bahan bakar untuk rumah tangga.

Coir or coconut husk is usually made into rope, gunny sack, can even be made into apparel. But if in the villages Sabut usually used as fuel for households.

image

3 ) Mue Ue (Tandan)

Tandan merupakan tempat melekatnya buah kelapa. Berawal dari bunga hingga tumbuh dan berkembang menjadi buah. Tanda (Mue Ue) juga biasanya digunakan sebagai sapu tradisional atau sebagai bahan bakar rumah tangga yang digunakan oleh masyarakat perkampungan.

Bunches are a place where the coconut is attached. Starting from the flower until it grows and develops into fruit. Signs (Mue Ue) are also commonly used as traditional brooms or as household fuel used by the village community.

image

Sebenarnya masih banyak lagi bagian dari pohon kelapa yang belum saya jelaskan pada postingan ini. Seperti akar, batang, batok, isi kelapa, air kelapa, kentos, dll. Hanya sekian yang dapat saya sampaikan kali ini. Bila tak ada aral melintang pada postingan selanjutnya akan saya sampaikan lagi. Sekian.

Actually there are many more parts of the coconut tree that I have not explained in this post. Such as roots, stems, shells, coconut content, coconut water, kentos, etc. That's all I can say this time. If there is no cross in the next post I will say again. That's it.




UPVOTE ※ RESTEEM ☆ REBLOG ※ FOLLOW

GIFFTEXT_20180306021227717.gif

Dokumen Pribadi

Personal Document




Sort:  

Three Parts of Coconut Tree. {Tukok - Tapeh - Mue (Ue)}

Coin Marketplace

STEEM 0.25
TRX 0.20
JST 0.037
BTC 96265.20
ETH 3577.49
USDT 1.00
SBD 3.76