Ayam ajaib berwarna jali jali
Sobat steemit..gambar diatas merupakan jenis ayam bangkok kepunyaan saya yang hampir satu tahun umurnya.
Namun mempunyai kebiasaan aneh dalam kesehariannya yaitu berkokok saat subuh dengan lantang. Seakan membangunkan pemiliknya agar tidak terlarut dalam tidurnya..anehnya ia berkokok dengan mengais dinding rumah agar segera bangun para pemiliknya seakan menyuruh untuk segera menunaikan kewajibann shalat subuh.
Artikel berikutnya saya akan menyajikan video keunikan dari ayam tersebut.sekian