OTODIDAK EDITING - Desain Spanduk Menyambut Hari Raya Idul Fitri 1439 H

in #art7 years ago (edited)

Selamat Malam Steemian, hari ini adalah hari yang melelahkan setelah melakukan beberapa aktivitas di siang hari dan berlanjut sampai malam. Dan Malam ini saya harus menyelesaikan salah satu desain spanduk di kampung yang nantinya akan digunakan saat perayaan1 Syawan 1439 H / Idul Fitri 2018 M.

Desain ini saya buat menggunakan app Photoshop dan menghabiskan waktu 5 Jam. Dihitung dari pembentukan ukuran objek sampai finishing. Sebagai pemula bagi saya ini adalah satu hal yang lumayan rumit karena Bermodalkan skill OTODIDAK saya berhasil menyelesaikan Tugas yang diembankan ini.

DESAIN 1

Untitled-1 copy.JPG

DESAIN 2

Sd.jpg

Kepada ahli dan pakar editing berapa penilaian untuk editing yang saya lakukan ini ??
KRITIK DAN SARAN ANDA SANGAT BERGUNA UNTUK DAPAT MEMOTIVASI SAYA KE DESAIN SELANJUTNYA !!
TERIMAKASIH

Coin Marketplace

STEEM 0.30
TRX 0.24
JST 0.040
BTC 92103.41
ETH 3213.49
USDT 1.00
SBD 8.75