Mari Berhenti Menyiksa Diri, Kita Itu Cantik !
Cantik kata yang diungkapkan pada seorang wanita yang ketika seseorang suka, ada yang menarik dari seorang wanita tersebut. Banyak pengertian cantik dikalangan masyarakat ada yang bilang bahwa cantik itu relatif, kecantikan paras itu hanya bonus dari anugrah dari Tuhan Yang Maha Esa. Ada yang berpedapat bahwa defenisi cantik itu dari paras yang memiliki alis yang tebal, bulu mata yang tebal, bola mata yang coklat, hidung mancung, muka mulus putih, bibir tipis dan banyak lagi defenisi cantik lainnya. Karena setiap orang memiliki kriteria terhadap cantik itu sendiri, baik kritera cantik bagi orang indonesia ataupun kata cantik bagi orang barat, dan orang timur tengah.
Kecantikan indonesia
Jika mendengarkan kata kecantikan tidak terlepas dari gambaran atau pikiran kita seorang wanita yang cantik, yang pada umumnya wanita lah yang disandingkn dengn kata itu.
Sumber google : raisa cantik
Sumber google : chelsea islan
walaupun tak jarang kita jumpai seorang lelaki yang cantik saat ini (wariia) baik dari segi paras, kelakuan,dan hobinya yang menyulap dirinya dengan berbagai cara untuk mmendapatkan kecantikan yang dimiliki layaknya seorang wanita.
Sumber google : banci Thailand
Konsep kecantikan yang populer dan yang diidam-idamkan saat ini ialah kecantikan yang meyempurnakan keseluruhan tubuhnya bisa kita lihat banyaknya program–program kecantikan seperti senam, diet, zumba, yoga, balides yang mana bila program ini dilakukan secara berlebihan akan menimbulkan efek yang kurang baik pada tubuhnya sendiri contohnya makan sekali sehari karena diet, bahkan cuman mengkomsumsi buah saja. banyak juga klinik –klinik kecantikan yang menawarkan kepada para konsumen untuk membeli prodak –prodak yang ditawarkan untuk mendaptkan hasil yang diinginkan, anehnya wanita tidak segan–sengan membayar dengan harga yang mahal, dan bahkan yang kita sayangkan para wanita yang tidak memiliki uang tetapi mereka ingin memiliki apa yang belum mampu mereka miliki, bermacam cara pun dilakukan contohnya ada yang membeli prodak murah dipasaran dimana prodak tersebut mengandung bahan kimia.
Sumber google : bedak berbahan kimia
Globalisasi juga membawa pengaruh karena wanita lebih suka memamerkan kecantikan mereka didunia maya, sehingga prodak-prodak yang menyear engan mudah didapatkan diinternet. penggunaan alat–alat kosmetik yang berbahaya pun beredar dan masyarakat pun bisa didapatkkannya dengan mudah. Merkuri dan bahan – bahan kimia berbahaya lainnya tidak sungkan dimasukkan kedalam prodak tersebut banyak masyarakat yang kurang mampu tau dengan resiko tersebut banyak juga yang tidak mengetahuinya, dengan prodak ini mereka bisa mendapatkan hasil yang cepat dan murah dikalangan wanita ekonomi rendah bahaya dinomor duakan yang menimp mereka. sehingga para wanita memiliki rasa percaya diri dalam berpenampilan walaupun resiko besar yang ditimbulkan dihari tua.
Banyak wanita saat ini yang melakukan program-program berbahaya yang mungkin apa bila gagal akan merengang nyawanya, seperti sedot lemak,operasi plastik,suntik silikon untuk mempercantik bagian tubuh yang diinginkan, tanam benang, sulam alis, sulam bibir, sulam bedak, bonding, somoting, behel, dan kabar yang menjadi trending akhir-akhir ini demi mejadi cantik ialah Roro Fitria artis indonesia yang menyertum mukanya dengan pupuluhan benag, dan Sabar Tabar yang mellakukan operasi plastik 50 kali demi mirip dengan artis holywood angelina jolie
Sumber google :Roro fitria
Sumber google : sabar tabar
Hhhaa....terlihat menakutkan setelah di sulam.
Congratulations @selpiaartanjung! You have completed some achievement on Steemit and have been rewarded with new badge(s) :
Award for the number of upvotes received
Click on any badge to view your own Board of Honor on SteemitBoard.
For more information about SteemitBoard, click here
If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word
STOP