MENGAMBIL KEHIDUPAN DARI SECANGKIR KOPI

in #aceh6 years ago

image
Secangkir kopi ☕ itu sangat pahit ketika kita tidak menggunakan gula bahkan kita tidak mau meminumnya,.
Gula indentiknya manis, meskipun kita sanggup mencicipinya, tapi kadang kita juga tak suka,.

Nah seorang ayah bersama anaknya:

Ayah : Nak tolong buatin kopi untuk ayah.
Anak : Ya ayah
Anak itu langsung buatin kopi untuk ayahnya
Lantas ayah berkata:
Ayah : Nak tolong buatin dua gelas y anak ku dan jangan di kasih gula, gulanya di bawa di tempat lain
Anak : Ya ayah
Ada beberapa menit kemudian kopinya udah siap dan si anak langsung bawa dua gelas kopi ke depan ayahnya beserta gula.
Ayah :Nak tolong minum kopi itu yang di depan mu dan bagaimana rasanya
Langsung si anak meminumnya.
Anak :Sangat pahit ayah
Ayah :Tuangkan gula satu sendok lalu meminumnya dan bagaimana rasanya
Anak :Masih pahit ayah
Ayah: tambahkan satu sendok lagi lalu meminumnya
Anak: masih pahit ayah
Ayah: tambahkan satu sendok lagi lalu meminumnya
Anak: sudah terasa manis ayah dan enak untuk di minumnya
Ayah: tambahkan satu sendok lagi
Anak: Makin manis ayah
Ayah: tambahkan satu sendok lagi
Anak: sangat manis ayah
Ayah: tambah satu sendok lagi
Anak: sudah manis sekali ayah bahkan sudah tidak enak di minum lagi,.
Lalu si ayah berkata sudah cukup pelajaran mu hari ini, ambillah kopi yang satu lagi yang belum kamu kasih gula sama sekali lalu kamu campur keduanya dan si anak melakukan sesuai perintah ayahnya, dan menikmati kopi bersama ayahnya.
Lalu si ayah berkata. ITULAH SEBUAH PEMBELAJARAN KEHIDUPAN ANAK KU ketika kamu hidup dengan berkelimpangan kekayaan itu tidak penuh kenikmatan anak ku dan begitu juga sebaliknya kehidupan yang sangat susah juga tidak enak anaknya, tapi dirimu harus menyesuaikannya.
Nah dari kopi aja bisa kita ambil pedoman hidup gimana dengan yang lainnya ya
image

Sort:  

Keren kawan kata kata yang kamu tulis kan untuk postingan kamu

Itu hanya sebuah pandangan dalam kehidupan kawan, pahit itu bagaikan suatu kesusahan dalam kehidupan, manis itu bagaikan suatu kehidupan yang mewah sombong dan takabur,.
Tapi ketika kita ambil satu kesimpulan, kita bisa meraih kehidupan yang manis berrt kita jangan lupakan pahit yang pernah kita lalui, dan kita ambil pola kehidupan yang standar, meskipun kita sanggup paparkan kehidupan kita yang lebih mewah tapi itu tidak jadi suatu kenikmatan, dalam kehidupan kita, ketika kita minum secangkir kopi kita memang gula tapi kita tidak menggunakannya semua, itulah sebuah kehidupan

Coin Marketplace

STEEM 0.25
TRX 0.24
JST 0.040
BTC 104212.42
ETH 3316.45
SBD 5.87